Amlapura, Selasa 16 Agustus 2022, LIMIT PEDULI ( lima belas menit perhatian dengan lingkungan) mengawali rutinitas ASN dan pramubakti Kankemenag Kab. Karangasem. Mulai dari pimpinan, pejabat sampai pramubakti memiliki tanggungjawab yang sama dalam menjaga dan merawat kebersihan lingkungan kantor.